Dengan
Award silaturahmi / persahabatan sesama blogger akan bertambah erat, dapat
menambah semangat dan motivasi kinerja blogging.
Kali
ini Campoeng Cmoneng memperoleh dua buah
Award dari Jagad Kawula Blog di Yogjakarta, yang admin-nya adalah Bp. Muhammad Zaairul Haq, S.Pd.I.
Jagad Kawula merupakan sebuah blog yang berisi
tentang Materi Agama Islam diantaranya tentang nasehat-nasehat, dan yang paling
menarik adalah artikel tentang Do’a Amalan dan Wiridan.
Bagi
saya Jagad Kawula merupakan blog
yang sangat bermanfaat, karena saya
bisa ngaji ilmu agama di sana.
Bp. Muhammad Zaairul
Haq, S.Pd.I. yang
akrab dipanggil Gus Zer El-Watsi ini
juga termasuk salah satu pengelola “Pondok Pesantren As Salam” salah satu pesantren yang berada di Yogjakarta.
Alamat
Majelis Jagad Kawula: Pesantren As-Salaam, Ngentak, Plumbon, Temon, Kulon
Progo, Yogyakarta. No Hp: 08562865846 (a/n sdr. Muhammad Zaairul Haq) No.
Rekening: 6937-01-009518-53-6 (a/n. Madin As-Salaam)
Terima
kasih pak..., dengan Award ini, semoga
dapat menambah kehangatan dalam menjalin silaturahmi persahabatan antara
Campoeng Cmoneng dengan Jagad Kawula.
Saya
berdo’a semoga Pesantren As Salam
dapat berkembang maju sepanjang zaman. (Amiiiiiin)
ARTIKEL TERKAIT
Di bawah ini adalah beberapa materi lanjutan dan sebelumnya yang berkaitan dengan materi di atas
Award Campoeng Cmoneng
- Award Campoeng Cmoneng dari Haryadin Blog Kabupaten Barru Sulawesi Selatan
- Award dari Lovely Blog dan Edyn Laskar
- Award Campoeng Cmoneng dari EM Albar BATAM
- Award Campoeng Cmoneng dari Penyluh Perikanan Bengkulu
- Award Campoeng Cmoneng dari Guru Pantura
- The Inspiring Award Mugniar's Note Blog Makasar untuk Campoeng Cmoneng
- Award 04 Keenpat Kuperoleh dari DIAT-Share Blog Sukabumi Jawa Barat
- “The Award Best Friend” – “Arhy Sinjai Blog” di Kota Sulawesi Selatan untuk Harun Ar Campoeng Cmoneng
- Award Ketiga Kuperoleh dari "AkhMuri Blog" Asahan Sumatera Utara
- Award Campoeng Cmoneng dari Akhsa Nant Bluegreen Blog di Wonogiri
- Award pertama dari “Campor Bawor” dan Award kedua dari “Amikomtips”